Game Metal Slug 5 pertama kali dikembangkan untuk konsol Neo Geo oleh Noise Factory dan SNK Playmore yang dirilis tahun 2003 dan sekaligus terakhir untuk konsol ini . Game ini kemudian dirilis untuk Microsoft Xbox dan PS2 bersamaan dengan Metal Slug 4.
STAGE 1
Saat kamu sampai pertengahan jalan akan ada dua jalur :
Jalur 1:
kamu akan menghadapi Potlemaic army dan kamu bisa mendapatkan metal slug tank SV 001 jika tidak terlambat membunuh para Potlemaic army yang mendorong SV 001 ke lava.
Jalur 2:
Saat akan mencapai akhir jalan seperti gambar di pict 1 Jalur 2 lewati bagian bawah dan pergi kearah kiri kamu akan melawan Black Hound dan memiliki kesempatan memakai Slugguner lebih lama
STAGE 3
pada awal stage kamu akan menemukan truck musuh yang bisa mengantar kamu pada jalan rahasia ini jadi jangan dihancurkan terlebih dahulu.
0 Comments
Posting Komentar