Cara Daftar Paket SMS XL
Pada dasarnya cara daftar paket SMS XL itu terbagi menjadi banyak bagian. Karena paket XL sendiri memiliki banyak pilihan yang bisa dipilih oleh masing – masing pengguna. Dimana untuk setiap paketnya sama – sama memiliki kelebihan dan juga keunggulan tersendiri. Beberapa paket XL yang direkomendasikan dan patut untuk dicoba adalah sebagai berikut ini:
Paket Serbu
Untuk bisa mencoba paket seribu yang ditawarkan oleh XL, maka Anda bisa memulai mendaftarkan kartu Anda hanya dengan mengetikkan kode dial up dengan nomor *123*1000# , setelah itu Anda akan mendapatkan 4 varian pilihan paket SMS. Dimana untuk macam – macam pilihan paket SMS itu meliputi sebagai berikut ini:
Pertama, untuk 2500 SMS, Anda bisa membayarkan sejumlah 2200 rupiah saja, maka Anda sudah bisa menikmati 2400 SMS untuk ke semua nomor XL, dan 100 SMS untuk semua operator lainnya. paket seribu ini berlaku dari jam 12 malam sampai dengan di jam 5 sore.
Kedua, ada juga paket 2000 SMS. Paket ini bisa Anda dapatkan dengan membayarkan sejumlah 2200 rupiah, itu pun Anda sudah bisa mendapatkan 1900 SMS ke semua nomor XL dan uga 100 SMS untuk semua operator. Paket ini berlaku dari ja 5 sore sampai dengan di jam 12 malam.
Ketiga, ada juga paket 1000 SMS. Paket ini berlaku untuk 24 jam, jadi sampai dengan jam 12 malam. Anda bisa mendapatkannya dengan harga 2200 rupiah, dengan bonus 975 SMS untuk semua nomor XL dan juga 25 SMS untuk ke semua operator yang lainnya.
Keempat, ada juga untuk paket bulanan. Dengan membayar 20 ribu rupiah saja, Anda bisa menikmati paket serbu 20 ribu SMS ini selama 30 hari penuh. Disini, Anda bisa mendapatkan sejumlah 19600 SMS ke semua nomor XL dan juga 400 SMS untukke semua operator lainnya.
Kelima, ada paket mingguan, hanya dengan 10 ribu rupiah, Anda bisa menikmati paket 4900 SMS untuk semua nomor XL dan juga 100 SMS untuk operator lainnya selama 7 hari.
Paket Super Hemat
Untuk bisa mencoba paket ini, Anda bisa menekan angka *123*3#, setelah itu nanti akan terlihat daftar paket seperti paket serbu, akrab, kapan saja, dan juga banyak. Nah, disinilah Anda bisa mencoba paket yang Anda inginkan, tentunya disesuaikan dengan minat Anda dan yang Anda butuhkan.
Paket SMS Lainnya :
- Cara Daftar Paket SMS XL
- Cara Daftar Paket SMS Axis
- Cara Daftar Paket SMS 3
- Cara Daftar Paket SMS Simpati
- Cara Daftar Paket SMS IM3
- Cara Daftar Paket SMS Smartfren
Mungkin sudah cukup begini informasi yang bisa kami berikan terkait dengan cara daftar paket XL. Untuk kurang lebihnya, silahkan kunjungi saja situs resmi XL secara langsung, dan kami pastikan bahwa Anda tidak akan pernah bosan memakai kartu XL sepanjang waktu. Karena XL selalu terdepan dan selalu ceria.
0 Comments
Posting Komentar